Grid.ID - Kisah kehilangan seseorang yang penting dan tidak tergantikan memang sulit dan menyedihkan.
Salah satunya seperti yang terjadi kepada wanita ini.
Katie Coelho adalah seorang wanita bersuami di Amerika.
Suaminya, Jon Coelho (32) menghabiskan bulan terakhir di sebuah rumah sakit di Danbury, Connecticut.
Dokter membantunya melawan virus Corona yang menyerang tubuhnya.
Namun naas, ia tidak selamat.
Jon meninggalkan surat terakhir untuknya dan kedua anak mereka.
Isinya sungguh mengharukan.
Nagita Slavina Diam-diam Punya Toko Berlian, Raffi Ahmad Syok saat Diajak Berkunjung ke Toko sang Istri: Ini Milik Kamu?
Penulis | : | Intisari Online |
Editor | : | Intisari Online |