Grid.ID - Gambar-gambar terus beredar dan Pasar hewan liar China menjual kodok hidup dan kura-kura terbuka meskipun ada kekhawatiran virus corona.
Meskipun sumber dari virus corona belum dapat dipastikan atau dikonfirmasi, secara luas sudah dianggap bahwa itu berasal dari Pasar Grosir Makanan Laut Huanan di Wuhan.
Ya, dipercaya bahwa COVID-19 pertama kali muncul di sana, dan kini pasar itu telah kembali buka.
Pasar ini kembali beroperasi setelah adanya larangan pembiakan, perdagangan dan penjualan hewan liar pada bulan Februari.
Namun, mereka masih belum mempublikasikan daftar lengkap apa yang dianggap "hewan liar".
Oleh karena itu hukum menjadi lunak.
Tapi gambar yag beredar baru-baru ini sudah tidak diragukan lagi bahwa pasar basah China akan menimbulkan kekhawatiran lagi saat planet Bumi masih harus menghadapi pandemi yang menghancurkan.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Penulis | : | Muflika Nur Fuaddah |
Editor | : | Intisari Online |