Grid.ID - Situasi pandemi membuat banyak orang sulit mendapatkan penghasilan, bahkan tak jarang yang kehilangan pekerjaan.
Setiap orang memutar otak agar tetap mendapatkan pemasukan, karena bagaimana pun mereka harus tetap makan dan memenuhi kebutuhan sehari-hari lainnya.
Untuk mencari nafkah di masa sulit pandemi, rupanya banyak orang seperti di Jepang yang beralih ke pekerjaan pengiriman.
Pekerjaan tersebut dilakukan berbagai kalangan, bahkan termasuk seorang atlet peraih medali perak olimpiade, Ryo Miyake.
Ya, atlet anggar tersebut menjadi salah satu yang memilih pekerjaan pengiriman untuk mencari nafkah di tengah pandemi.
Namun, tujuan Ryo Miyake bukan sekedar untuk mencari nafkah.
Bak sekali dayung dua pulau terlampaui, atlet yang satu ini juga mendapatkan manfaat lain yang berkaitan dengan profesinya sebagai atlet.
Melansir The Smart Local Thailand (15/5/2020), Pemain anggar Jepang Ryo Miyake beralih ke layanan pengiriman 'Eats Uber' usai ditundanya Tokyo 2020 Olympic Game.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Penulis | : | Intisari Online |
Editor | : | Intisari Online |