Grid.ID - Sosok Mulan Jameela memang tak ada henti-hentinya menjadi sorotan.
Usai dipersunting Ahmad yang merupakan mantan suami dari rekan duetnya, Maia Estianty kehidupan Mulan bak terus jadi bahan omongan.
Bukan tanpa sebab, pasalnya Mulan langsung banjir hujatan dan dituduh sebagai orang ketiga alias pelakor dalam biduk rumah tangga Maia.
Bahkan usai pecah kongsi dari Duo Ratu, Mulan terus-terusan membuat publik curiga dengan sikapnya.
Tak cukup sampai di situ, Mulan bahkan saat itu pernah dituduh menyembunyikan kehamilannya dengan Ahmad dari publik.
Sementara itu, tepatnya pada 2012 silam, Mulan pernah meluapkan unek-uneknya dalam jejaring microblogging Twitter.
Melansir dari tayangan berita Kompas.com pada 8 Maret 2012, Mulan tampak berani melontarkan rasa kesal dan gelisahnya perihal seorang pria.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | Twitter,Kompas |
Penulis | : | Siti Maesaroh |
Editor | : | Siti Maesaroh |