Grid.ID - Nikita Mirzani kagi-lagi menyebut Ariel NOAH sebagai pria idamannya.
Bahkan, ia mengakui bahwa Ariel NOAH adalah satu-satunya pria di Indonesia yang memiliki kharisma kuat.
Hal ini disampaikan Nikita Mirzani dalam dua kesempatan berbeda.
Pertama ia menyampaikan dalam vlog yang diunggah di YouTube Crazy Nikmir REAL pada Senin (25/5/2020) lalu.
Dalam tayangan itu, wanita yang akrab disapa Nyai itu tengah berbincang dengan YouTuber Atta Halilintar.
Namun, tak disangka Atta Halilintar malah melontarkan pertanyaan tak terduga padanya.
Baca Juga: Biasa Pamer Kekayaan, Nikita Mirzani Akui Pandemi Mempengaruhi Keuangannya
"Siapa artis Indonesia yang jadi tipe kakak untuk dijadikan suami?" tanya Atta Halilintar kepada Nikita Mirzani.
Mendengar pertanyaan itu, Nikita Mirzani langsung terang-terangan menjawab.
Lahir dari Keluarga Kurang Beruntung, Nia Ramadhani Ajarkan Pentingnya Berbagi pada Anak Sejak Dini