Laporan Wartawan Grid.ID, Widy Hastuti Chasanah
Grid.ID - Baru-baru ini, anak dari pasangan Deddy Corbuzier dan Kalina Ocktaranny, Azka Corbuzier, tengah berulang tahun.
Azka Corbuzier merayakan hari ulang tahunnya yang ke-14 pada Kamis (04/06/2020).
Namun, ada pemandangan lain dari perayaan ulang tahun Azka Corbuzier tahun ini.
Ia tak hanya ditemani oleh Kalina Ocktaranny dan Deddy Corbuzier saja, melainkan juga kedatangan kekasih ayahnya, Sabrina Chairunnisa.
Bahkan Azka juga menulis pesan haru untuk sang ibu, ayah, serta calon ibu tirinya tersebut.
Hal itu diketahui dari unggahannya di akun Instagram @azkacorbuzier pada (04/06/2020).
Dalam unggahan itu, Azka memperlihatkan momen spesialnya bersama Kalina, Deddy, dan Sabrina Chairunnisa.
Mereka tampak bahagia sembari berpose tersenyum menghadap kamera.
Dalam keterangan foto, Azka menulis pesan untuk orang terkasihnya menggunakan bahasa Inggris.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Deshinta Nindya A |