Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Siapa tidak mengenal sosok Ashanty?
Ashanty dikenal luas setelah dirinya dipinang oleh Anang Hermansyah pada 2012 silam.
Dulunya hanya teman duet, namun Anang akhirnya terpesona dengan pesona Ashanty hingga menikahinya.
Baca Juga: Ashanty Bagikan Foto Geng Emak-Emak Pecinta Drakor Bersama Aktor yang Jadi Pasangan Halunya
Penyanyi berdarah Jawa-Arab-Perancis ini diakui publik sebagai salah satu penyanyi tercantik Tanah Air.
Tak hanya menyanyi, Ashanty pun sempat terjun di dunia seni peran dengan ikut serta dalam film Romantini bersama Aurel Hermansyah dan juga banyak artis lainnya.
Kecantikan dari wanita berusia 35 tahun ini pun sudah tidak perlu diragukan lagi.
Hal ini terbukti dengan banyak fotonya yang disebut-sebut sebagai salah satu artis yang kecantikannya awet.
Ia pun sering disebut nampak lebih muda dari usianya yang sebenarnya.
Innalillahi, Rombongan Bus SMP Kecelakaan Usai Dihantam Mundur Truk di Tol Pandaan-Malang, Begini Kronologinya
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika Diah Siswari |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |