Grid.ID - Aktris cantik Niken Anjani, pemeran Ajeng muda dalam film Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini (NKCTHI) baru saja melepas status jandanya.
Niken Anjani diketahui menikah dengan Adimaz Pramono.
Bukan orang sembarangan, suami Niken Anjani ini merupakan anak dari pengusaha tekenal Indonesia, Pramono Sukasno dan Dewi Motik Pramono.
Baca Juga: Kenakan Masker, Niken Anjani Resmi Tinggalkan Status Janda di Masa Pandemik Corona
Dewi Motik sendiri dikenal telah meneruskan usaha orang tuanya di bidang ekspor impor, dan juga garmen.
Tak heran meski digelar sangat sederhana, akad niah Niken dan sang suami terlihat sangat glamor.
Berdasarkan keterangan yang diterima Kompas.com, akad nikah Niken dan Adimaz telah dilangsungkan pada Sabtu (6/6/2020) di Jakarta pada pukul 10.00 WIB.
Baca Juga: Siap Lepas Status Janda Usai Dua Tahun Bercerai, Intip Anggunnya Niken Anjani Saat Gelar Lamaran!
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Nopsi Marga |