Grid.ID - Menjadi sosok tokoh publik, keluarga Krisdayanti dan Anang Hermansyah memang tak pernah lepas dari sorotan netizen.
Belum lama ini, konflik panas yang terjadi di media sosial antara Krisdayanti dan dua anak kandungnya, Aurel dan Azriel seolah kembali ingatkan perceraian Anang dan KD.
Terlibat selisih paham, Azriel melalui laman Instagram pribadinya beberkan perlakuan Raul Lemos pada dirinya dan Aurel.
Azriel menyebut jika ayah sambungnya itu pernah lontarkan makian pada dirinya dan Aurel.
Tak segan, Azriel mengaku bakal bongkar percakapan keduanya.
Seperti apa ulasan lengkap prahara yang tengah terjadi di antara keluarga Krisdayanti dengan kedua anaknya?
Simak selengkapnya di sini: Ribut di Media Sosial, Raul Lemos Ternyata Pernah Marahi Krsidayanti Saat Lakukan Sesuatu untuk Aurel dan Azriel
Gunung Raung Erupsi Sehari Sebelum Natal, Pendaki Dengar Suara Ngeri ini dan Buru-buru Selamatkan Diri
Penulis | : | Stylo Indonesia |
Editor | : | Grace Kencana Pranata |