Fotokita.net - Kiprah Rizal Ramli di luar pemerintahan sejak tak menyandang jabatan setingkat menteri memang kerap membuat heboh.
Secara rutin, ia selalu memberikan pandangan tajam terhadap kebijakan ekonomi pemerintah yang dianggapnya melenceng. Entah itu, soal pertumbuhan ekonomi hingga utang negara yang dinilai semakin menggunung.
Ekonom senior Rizal Ramli menyatakan kesiapannya untuk meladeni tantangan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan dalam berdebat soal utang negara.
Bahkan, Menko Ekuin era Pemerintahan Abdurrahman Wahid itu juga meminta Menteri Keuangan Sri Mulyani bersama tim ekonomi lainnya untuk turut serta dalam perdebatan.
Meski begitu, Rizal Ramli sempat buat heboh pada tahun 2017 lalu. Kehebohan ini dipicu oleh urusan pribadinya yang tertangkap kamera seseorang hingga viral lantaran masuk akun gosip di Instagram.
Lanjut baca yuk ke halaman selanjutnya >>>
Chandrika Chika Belum Minta Maaf Usai Diduga Aniaya Yuliana Byun, Sang Ayah Datangi Korban
Penulis | : | Bayu Dwi Mardana Kusuma |
Editor | : | Bayu Dwi Mardana Kusuma |