Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Mengantuk usai makan siang adalah hal yang kerap menyerang banyak orang.
Hampir semua orang sepertinya pernah mengalami ini.
Banyak yang mengeluh tak bisa berpikir dalam kondisi perut yang lapar.
Maka dari itu, seseorang akan memutuskan untuk mengisi perut yang lapar itu dengan makanan.
Baca Juga: Mengerikan! Konsumsi 2 Gelas Bubble Tea Setiap Hari Selama Sebulan, Gadis Ini Mendadak Koma Diabetes
Namun, kita justru dihadapkan pada masalah lain, yaitu kantuk.
Tentu kita bertanya-tanya, mengapa kita merasa ngantuk setelah makan?
Badan lemas dan kantuk yang berat ini tentu tak boleh dibiarkan.
Apalagi bila kita masih harus menjalani aktivitas tertentu di siang hari.
Rasa mengantuk yang parah ini bahkan sering dikaitkan dengan gejala penyakit diabetes.
Source | : | Kompas.com,tribun bogor |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |