"Tapi apa semua perempuan kaya aku? Apa mereka akan baik baik aja? Belum tentu gaes," sambungnya.
Presenter itu kemudian menyoroti soal body shaming yang juga bisa merusak mental orang lain.
"Impact-nya berbeda tiap orang. Ada yang termotivasi jadi lebih baik, nah tapi kalo merusak mentalnya dan jauh lebih buruk?"
"Apalagi mereka yang lagi hamil, duh lihat lele dipotong aja bisa bercucuran air mata nangis ingusan terseret-seret," tambah Nabila.
Mengetahui dampak yang besar itu, Nabila lantas mengajak para netizen untuk berhenti melakukan body shaming lantaran bisa menyakiti perasaan orang lain.
"Karna kalian tidak akan pernah tahu apakah ucapan kalian bisa menyakiti perasaan orang lain. Yuk stop
body shaming."
"Now my body is forever different. But my heart is so much fuller I'm gorgeous!" pungkasnya.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | |
Penulis | : | Widy Hastuti Chasanah |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |