Laporan Wartawan Grid.ID, Arif Budhi Suryanto
Grid.ID - Kabar bahagia datang dari girlband jebolan ajang survival Produce 48 tahun 2018, IZONE.
Girlband yang beranggotakan 12 gadis cantik ini dikabarkan kembali meraih piala untuk lagu barunya.
Baca Juga: Baru Comeback, IZONE Sudah Pecahkan Rekor Penjualan Album di Minggu Pertama!
Melansir dari Soompi, piala kali ini menjadi kemenangan ke-6 IZONE selama comeback pada 15 Juni lalu.
Dalam tayangan encore Inkigayo yang tayang Minggu (28/06/2020), IZONE tak lupa mengucapkan terima kasih.
Baca Juga: Produce 48 Baru Saja Usai, Mnet Siap Gelar Musim Selanjutnya
Sebagai tambahan informasi, IZONE comeback dengan mini album baru mereka yang bertajuk 'Oneiric Diary'.
Mini album ketiga IZONE ini membawa 8 lagu di mana title track-nya berjudul 'Secret Story of the Swan'.
Baca Juga: Datangkan Tamu Spesial di Acara Bridal Shower-nya, Hyerim Eks Wonder Girls Bikin Penggemar Mewek!
Beda dengan Ahmad Dhani dan Ari Bias, Opick Ungkap Alasan Ikhlas Lagunya Dinyanyikan Orang Tanpa Royalti
Source | : | Soompi |
Penulis | : | Arif Budhi Suryanto |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |