Grid.ID- Makin berkembangnya teknologi di dunia, makin banyak pula kesempatan yang bisa diraih untuk memeroleh rezeki.
Salah satu pekerjaan yang kini digandrungi banyak orang adalah menjadi seorang vlogger.
Bagaimana tidak, kini kita sadari, televisi justru kalah dnegan konten-konten di YouTube.
Baca Juga: Aedes aegepti Bukan Penyebab Demam Berdarah? Ini Dia 4 Jenis Virus Penyebabnya!
YouTube menyediakan banyak hal yang dibutuhkan, mulai dari konten santai, hingga konten-konten mendidik.
Tak heran bila kini banyak selebritis yang juga membuat akun YouTube demi melancarkan pemasukannya.
Tak hanya selebritis, para artis-artis media sosial juga merambah YouTube.
Salah satu selebritis dari media sosial Twitter, akun @poconggg yang sempat viral beberapa tahun silam juga beberapa tahun belakangan mulai serius menggarap konten di akun YouTube-nya.
Tak hanya serius menggarap konten YouTube, pemilik nama asli Arief Muhammad ini bahkan memiliki berbagai gurita usaha, mulai dari makanan, jual beli ponsel, pakaian, hingga bisnis properti yakni kos-kosan mahasiswa.
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Penulis | : | Maulina Kadiranti |
Editor | : | Maulina Kadiranti |