Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Perkembangan kondom sebagai alat kontrasepsi memang tidak seperti sekarang.
Uniknya, dulunya kondom punya banyak nama yang aneh dan ajaib, misalnya love sock (sarung cinta), jimmy hat, dan d*ck-sock.
Diwartakan Kompas.com, masih belum jelas dari mana kata "kondom" berasal.
Ada yang menduga kata itu berasal dari sebuah kota bernama Condom yang terletak di provinsi Gascony, sebelah barat daya Perancis.
Pria-pria dari kota Condom ini terkenal dengan sifatnya yang menyukai seks, kurang sabar, dan gampang marah.
Kurang lebih seperti karakter tokoh Cyrano de Bergerac dalam drama karya sutradara Edmond Rostrands.
Pendapat lain mengatakan, kata kondom diambil dari nama Dr.Condom, seorang dokter asal Inggris yang bergelar Pangeran.
Pada pertengahan tahun 1600, ia yang mula-mula mengenalkan corong untuk menutupi penis untuk melindungi King Charles II dari penularan penyakit kelamin.
Lantas, seperti apa sejarah perkembangan kondom?
Lanjut Studi S3 di Swiss, Nadia Vega Tak Takut Cowok Minder Buat Dekati Dirinya, Ini Alasannya
Source | : | Kompas.com,Tribun Jabar |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Deshinta Nindya A |