Grid.ID – Jessica Iskandar sempat berbincang dengan paranormal Mbak You.
Kala itu, Jessica Iskandar menanyakan perihal pernikahannya dengan Richard Kyle.
Jedar, sapaan Jessica Iskandar, berandai-andai soal keturunan dari Richard Kyle usai menikah.
Ibunda El Barack inipun bertanya pada Mbak You berapa jumlah anaknya dengan Richard nanti.
“Aku mau nanya dong, aku kalau sama Richard menikah cocoknya punya anak berapa mbak You?” tanya Jessica Iskandar saat bertemu dengan Mbak You di acara Insert Story Trans TV.
Baca Juga: Diisukan Cuma Jadi Parasit, Richard Kyle Akhirnya Buka Suara: Cinta Saya Tulus Sepenuh Hati
Mbak You menjawab singkat, “2 aja.”
Tapi jawaban Mbak You tak berhenti di situ.
Alih-alih membahas soal anak Jedar dan Richard, Mbak You justru memberi isyarat lain.
Pak Tarno Derita Sakit Stroke, Istri Pertama Ngaku Ogah Jenguk Gegara Kelakuan Bini Muda: Pelakor Itu!
Penulis | : | Winda Lola Pramuditta |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |