Grid.ID - Urusan ranjang memang topik yang cukup sensitif bagi pasangan pengantin baru.
Pasalnya, tidak semua pasangan pengantin baru percaya diri dengan urusan ranjang di awal-awal pernikahan.
Mirisnya, urusan ranjang yang semerawut kadang dikait-kaitkan dengan kemandulan pasangan pengantin.
Ujung-ujungnya, urusan ranjang bisa jadi alasan pasangan pengantin baru memutuskan untuk bercerai.
Kedengarannya tidak dewasa, tapi itulah yang dialami oleh pengantin pria ini.
Usia pernikahannya belum ada 3 minggu, pengantin pria ini sudah diancam perceraian.
Masalahnya? Sepele, urusan ranjang yang disebut istri loyo dan tak bergairah.
Harus mengalami perceraian dengan tudingan yang tak masuk akal, pengantin pria ini tidak terima.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku