Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Tak bisa dipungkiri lagi jika wajah cantik adalah dambaan para wanita.
Oleh karenanya, wanita berlomba-lomba untuk mempercantik dirinya dengan berbagai cara.
Nah, bagi kaum hawa, pastinya sudah tak asing lagi nih dengan perawatan wajah menggunakan air mawar.
Air mawar dipercaya memiliki manfaat yang luar biasa untuk membersihkan wajah.
Selain itu, air mawar juga menyehatkan wajah kita secara alami loh.
Dilansir Grid.ID dari steptohealth.com, Jumat (7/8/2020), Inilah beberapa keunggulan dari air mawar:
Baca Juga: Hilangkan Wajah Kusam dengan Resep Air Mawar untuk Mempercantik Wajah, Cobain Yuk!
1. Membantu menyembuhkan kulit.
2. Mengencangkan kulit anda dan mengurangi risiko pembentukan keloid.
3. Air mawar sebagai peremajaan alami yang kuat dan sederhana.
Heboh, YouTuber Asal Thailand Ini Nyamar di Indonesia, Ternyata Nipu hingga Rp 931 M dan Pengin Jadi Idol Kpop, Begini Akhirnya
Source | : | Steptohealth |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Ayu Wulansari K |