Laporan Wartawan Grid.ID, Novia Tri Astuti
Grid.ID - Mantap mencalonkan diri sebagai kepala negara, Giring Ganesha akhirny kantongi restu dan dukungan keluarga.
Ya, tak hanya mendapat dukungan dari keluarga dan istri, namuan anak-anak mantan vokalis Nidji itu juga sudah memberikan restu.
Tak ambil pusing dengan cibiran netizen yang sempat meragukan kemampuan politiknya.
Baca Juga: Keempat Anak Giring Ganesha Bangga Ayahnya Bakal Jadi Calon Presiden!
Giring Ganesha dikabarkan terus maju pantang mundur.
Bahkan baru-baru ini istri Giring Ganesha, Cynthia Riza telah menyampaikan dirinya untuk menjadi ibu negara.
Melansir informasi dari laman Instagramnya pada Kamis (27/8/2020), Cynthia Riza mengaku akan mempersiapkan segala konsekuensi dari keputusan sang suami.
Baca Juga: Giring Ganesha Masa Bodo Disebut Netizen Halu Soal Dirinya yang Mencalonkan Diri Jadi Presiden 2024
Secara terang-terangan, ibu empat anak itu mengaku telah yakin dan percaya dengan pilihan sang suami.
Tak hanya dukungan, namun beban mental yang akan ditanggung keduanya telah dipersiapkan secara matang.
Sinopsis Film The Man From Nowhere, Laga Won Bin Lindungi Kim Sae Ron yang Diculik Mafia Narkoba
Source | : | |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |