Grid.ID - Dilantiknya Joko Widodo sebagai sebagai Presiden RI untuk periode 2019-2024 mendatang membuat sang istri, Iriana Jokowi otomatis kembali menjadi Ibu Negara.
Peran Iriana Jokowi sebagai Ibu Negara tentu saja menjadi sorotan masyarakat Tanah Air lantaran ia menyandang tanggung jawab tak kalah besar layaknya seorang pejabat.
Pasalnya, seorang Ibu Negara harus mampu menjadi wajah ramah sebuah bangsa di mata internasional.
Belum lagi, Ibu Negara selayaknya mampu memembuat rakyat merasa diayomi oleh pemerintahan yang menaungi.
Beratnya peran yang disandang ini tentu mengharuskan seorang Ibu Negara memiliki ajudan.
Namun, di balik sepak terjang sang Ibu Negara, publik justru menaruh perhatian pada sosok ajudan Iriana Jokowi yang berparas cantik.
Ya, dia adalah Sandhyca Putrie, seorang wanita berpangkat Kapten di Angkatan Udara Republik Indonesia.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |