Grid.ID - Rumah tangga Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY dengan Annisa Pohan nampaknya memang tak pernah sepi dari perbincangan publik.
Bagaimana tidak, kehidupan pribadinya memang selalu menarik untuk dikulik.
Seperti diketahui, AHY dahulu berprofesi sebagai anggota TNI AD hingga tinggal di rumah dinas bersama dengan Annisa Pohan.
Annisa Pohan bahkan pernah menceritakan pengalamannya saat tinggal di rumah dinas dan disambangi biawak saat tak ada AHY.
Sebagaimana diketahui, pada 8 Juli 2005 lalu, Annisa Pohan menikah dengan putra sulung SBY, Agus Harimurti Yudhoyono alias AHY.
Setelah menikah dengan AHY, Annisa jadi makin elegan.
Bukan cuma cantik, Annisa ternyata juga jago masak, lo.
Annisa Pohan Jago Masak Masakan Nusantara.
Sabtu (13/4) lalu, akun Youtube INews mengunggah video wawancara ekslusif dengan Annisa Pohan.
Dalam video itu, Annisa ditanyakan soal masakan apa yang disukai oleh sang suami, AHY.
Chandrika Chika Belum Minta Maaf Usai Diduga Aniaya Yuliana Byun, Sang Ayah Datangi Korban
Source | : | Grid Pop |
Penulis | : | None |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |