Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Menjadi salah satu public figure membuat Nagita Slavina harus selalu tampil menawan di depan kamera.
Entah siap atau tidak, Nagita Slavina harus tetap terlihat sempurna dalam kesehariannya.
Apalagi Nagita Slavina dikenal sebagai salah satu selebriti yang memiliki selera berbusana yang modis dan menarik.
Tuntutan yang diterima sebagai artis pun seakan bukan masalah bagi Nagita.
Dirinya justru senang dan bahagia dengan keharusannya untuk selalu tampil cantik di manapun dan kapanpun.
Karena itu, mengoleksi barang-barang branded berharga selangit pun menjadi hobi dari istri Raffi Ahmad ini.
Beragam produk dari brand terkenal, baik lokal maupun luar negeri pun berderet di lemarinya.
Tak jarang barang yang terlihat biasa-biasa saja justru memiliki harga fantastis.
Seperti kemeja mirip baju tidur yang dipakai Nagita Slavina ini.
Profil Natasha Rizky, Mantan Istri Desta yang Blak-blakkan Singgung Alasan Cerai, Beri Pesan Ini ke Mantan Suami!
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika Diah Siswari |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |