Grid.ID - Keberuntungan maupun kesialan seseorang memang tidak bisa ditebak dengan pasti.
Tapi dilihat dari zodiak ternyata ada tanggal-tanggal tertentu dalam setiap bulan yang diprediksi jadi hari beruntung dan sial.
Cari tahu tanggal berapa saja yang membawa keberuntungan maupun kesialan buat zodiakmu!
Baca Juga: Setelah Bercerai, Aming Sugandhi Akui Masih Sangat Mencintai Evelin Nada Anjani
Menurut astrologi setiap hari memiliki bagian keberuntungan dan kesialan untuk setiap orang.
Tentunya hal tersebut berdasarkan tanda zodiak mereka.
Para ahli astro mengungkapkan bahwa menurut astrologi, diyakini bahwa pada siang hari ada kerangka waktu tertentu yang dipandang menguntungkan untuk tanda-tanda zodiak.
Agar kita lebih berhati-hati, berikut adalah tanggal keberuntungan dan kesialan bagi masing-masing zodiak menurut ahli astrologi.
1. Aries: 21 Maret - 19 April
Tanggal keberuntungan untuk Aries: 2,3,11,12,13,21,22,29,30,31.
Tanggal sial untuk Aries: 19,20,23,24,27,28.
Innalillahi, Ayah Jessica Iskandar Meninggal Dunia, Istri Vincent Verhaag Tulis Pesan Pilu
Source | : | Nova.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |