Grid.ID - Bagaimana rasanya jika Anda tinggal bersama mayat?
Pasti rasa takut, ngeri dan jijik bercampur jadi satu.
Itulah yang terjadi kepada dua bocah ini.
Mengutip Serambi News, dua kakak beradik berusia 5 dan 7 tahun terpaksa tinggal bersama mayat neneknya.
Tidak hanya satu atau dua hari, hampir seminggu mereka tinggal bersama mayat itu!
Keduanya menghabiskan waktu berhari-hari dengan mengurus diri mereka sendiri.
Mulai dari menyiapkan makanan, mencuci, berpakaian dan merawat diri mereka sendiri setelah neneknya meninggal dunia.
Dua saudara laki-laki berusia lima dan tujuh tahun tinggal bersama mayat nenek mereka selama lima hari lantaran tidak dapat meminta bantuan, lapor Mirror.co.uk, Rabu (30/9/2020).
Source | : | Serambi News |
Penulis | : | Maymunah Nasution |
Editor | : | Intisari Online |