Grid.id - Pasangan Asmirandah dan Jonas Rivanno diketahui memang sedang menanti kelahiran sang buah hati.
Perjuangan Asmirandah dan Jonas Rivanno untuk mendapatkan momongan memang diketahui tidak mudah.
Hingga akhirnya, Asmirandah dan Jonas Rivanno memilih untuk program bayi tabung hingga berujung bahgia.
Ya, usaha tak mengkhianati hasil, sampai akhirnya Asmirandah dinyatakan positif hamil.
Kini, kandungan Asmirandah memasuki usia kehamilan 7 bulan.
Tentu tinggal dua bulan lagi bisa bertemu dengan calon buah hati mereka.
Klik di sini untuk informasi selengkapnya --->>>
Duduk Lesehan, Nia Ramadhani Buka Bersama Atlet Muda Pencak Silat di Yayasan Yatim Piatu
Source | : | GridHits.ID |
Penulis | : | Safira Dita |
Editor | : | Safira Dita |