Grid.ID - Kita bisa bangun di pagi hari dengan kulit tak berminyak serta terlihat glowing secara alami.
Tak dapat dipungkiri, beberapa dari kita biasanya memiliki pori-pori kulit yang cukup besar, tergantung jenis kulitnya.
Sehingga dengan pori-pori kulit yang cukup besar pun membuat kulit memproduksi minyak lebih banyak lagi.
Maka dari itu tak heran jika bangun di pagi hari kulit kita berminyak, mengingat kita menghabiskan waktu 6-8 jam untuk tidur.
Jadi tidak heran jika banyak wanita yang mencoba berbagai perawatan kulit untuk mendapatkan kulit cantik.
Namun kita tak perlu bersusah payah melakukan perawatan kulit rutin dan merogoh kocek yang dalam.
Melansir dari Bustle, kita bisa melakukan rutinitas ini setiap hari untuk dapatkan kulit cerah alami di pagi hari.
1. Makan sehat dan bersih
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Rachel Anastasia |
Editor | : | Trisnanda |