Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Kikil sudah menjadi salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia.
Selain harganya yang murah meriah, kiki juga cukup mudah diolah.
Misalnya saja dibuat menjadi sate kikil atau oseng kikil, pasti sangat menggugah selera, kan?
Selain dibuat sate atau oseng-oseng, kikil juga bisa dijadikan pelengkap yang nikmat dalam semangkuk soto mi.
Namun, kamu tetap harus waspada.
Faktanya banyak beredar kikil sapi yang palsu atau tak layak makan, sehingga bisa membahayakan untuk tubuh.
Diwartakan Kompas.com (1/6/2015), tim penyidik Polri menggerebek pabrik kikil di Cimandala, Sukaraja.
Di lokasi ditemukan lebih dari 20 drum berisi cairan kimia pemutih, yakni hidrogen peroksida dan tawas, untuk membersihkan kikil.
Sebelumnya, Satuan Narkoba Polres Tangerang Kota menggerebek industri rumahan di Kampung Karang Sari, Kecamatan Neglasari.
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | Kompas.com,Sajian Sedap |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |