Grid.ID - Artis peran Gunawan Sudrajat membantah kabar palsu atau hoaks yang menyebutkan dirinya sakit parah.
Bintang sinetron Dalam Mahrab Cinta itu sebelumnya dikabarkan dalam kondisi kritis di sebuah rumah sakit yang berada di Singapura.
Mendengar berita tersebut, aktor yang hits dari era 1990-an itu akhirnya angkat bicara, Kompas.com telah merangkumnya sebagai berikut.
Baca Juga: Positif Covid-19, Christiano Ronaldo Absen dari Pertandingan Melawan Swedia
Bantah sakit keras
Dikutip dari tayangan di YouTube Indosiar, Gunawan mengatakan, sempat terkejut mendengar rumor tersebut.
Pasalnya, Gunawan mengaku dirinya sehat dan baik-baik saja.
"Kemarin sempat ada berita heboh, saya sempat syok juga, kaget, kalau saya ini diberitakan punya penyakit parah sekali," kata Gunawan.
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Penulis | : | None |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |