Grid.ID - Siapa yang tak kenal dengan Narji?
Ya, pelawak ini selalu tampil kocak di layar kaca dan menghibur banyak orang.
Siapa sangka, pesonanya mampu menaklukkan hati pramugari cantik, Widiyanti yang dinikahinya pada tahun 2008 silam.
Sebenarnya, Narji masih aktif sebagai komedian dan sering manggung di berbagai kota.
Namun, Ia harus gigit jari lantaran pekerjaannya banyak yang batal karena pandemi corona.
Ia kini menghabiskan waktu di rumahnya yang terletak di Pamulang, Tangerang.
Untuk menafkahi keluarganya, Narji pun terpaksa banting setirmengganti pekerjaan.
Keluarga Kim Sae Ron Sempat Tak setuju Putrinya Pacaran dengan Kim Soo Hyun, sang Aktor Berikan Alasan Ini
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | None |
Editor | : | Irene Cynthia |