Grid.ID - Kisah percintaan seorang Ayu Ting Ting tampaknya masih menjadi favorit khalayak ramai untuk disimak.
Seperti yang sudah diketahui, usai bercerai dengan dengan Henry Baskoro alias Enji tahun 2014, Ayu memang masih betah menyandang status janda.
Meski begitu, wanita bernama asli Ayu Rosmalina tetap tak kehilangan pesonanya.
Bagaimana tidak, meski menyandang status janda satu anak, Ayu tetap didekati banyak kaum hawa.
Termasuk kaum adam dari kalangan dunia hiburan yang disebut berniat mempersunting putri dari Abdul Rozak dan Umi Kalsum tersebut.
Sebut saja mulai dari Shaheer Sheikh, Ivan Gunawan, Robby Purba, hingga Didi Riyadi digadang-gadang bersaing keras merebut hati janda satu anak tersebut.
Kimberly Ryder Klarifikasi soal Lemari Plastik yang Jadi Omongan Netizen, Ada Sejarah Miris di Baliknya
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Siti Maesaroh |
Editor | : | Siti Maesaroh |