Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Memberi nutrisi pada rambut dari dalam dan luar adalah salah satu cara agar kamu memiliki rambut yang kuat dan sehat.
Namun, kamu juga perlu berhati-hati dengan bahan kimia dalam produk perawatan rambut yang beredar di pasaran.
Karena itu dapat melemahkan rambut dan mengurangi kilau rambut indah yang kamu miliki.
Meskipun kamu berpikir memiliki rambut mengkilap halus dan alami adalah sesuatu yang hanya ada pada artis atau bintang film.
Baca Juga: Awas! Ini 6 Akibat Makan Pepaya Berlebihan, Nomor 4 Ngeri Banget
Melansir dari steptohealth.com, Rabu (14/10/2020) ada banyak cara berbeda untuk mencapai rambut kuat dan sehat yang kamu inginkan.
Berikut beberapa tips yang bisa kamu lakukan di rumah.
1. Potong Ujung Rambut
Saat rambut tumbuh, itu sama juga rambut sedang melemah.
Apalagi di bagian ujungnya, di mana itu adalah bagian tertua dari rambut.
Baca Juga: Stop Makan Nasi dan Kentang Balado Secara Bersamaan Kalau Nggak Mau Tubuh Kena Bahaya Ini
Mulailah dengan memotong sedikit dan tidak lebih dari satu inci.
Ulangi proses ini tergantung pada seberapa cepat rambut kamu tumbuh.
Melepaskan ujung rambut yang rusak dan bercabang itu akan membuat rambut kamu terlihat lebih sehat.
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | Step to Health |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Nesiana |