Grid.ID - Ternyata ada manfaat kulit semangka untuk kecantikan kulit wajah yang bisa kita jadikan rutinitas.
Siapa sangka, kulit semangka bisa membuat kulit wajah kita glowing alami, meski tak memakai skincare.
Penggunaan kulit semangka untuk kecantikan ini sudah dilakukan oleh pakar kecantikan asal Korea Selatan.
Ternyata bukan hanya buahnya saja yang bermanfaat, kulit semangka juga memiliki nutrisi yang baik.
Kulit semangat disebut mengandung banyak antioksidan dan likopen yang bisa menangkal radikal bebas.
Seperti diketahui, sering berada di luar rumah tentunya membuat kulit kita semakin terpapar polutan.
Sehingga kulit akan lebih cepat kusam dan kehilangan kilau alaminya, belum lagi jika mulai muncul garis halus.
Nah maka dari itu kita bisa mencoba membuat berbagai masker dari kulit semangka untuk kecantikan kulit dengan cara ini:
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nakita_ID |