Grid.ID - Sekian lama menyandang status janda, Ayu Ting Ting dikabarkan telah menjalin asmara dengan seorang pria.
Ialah sosok bernama Adit Jayusman yang digadang-gadang bakal menjadi ayah baru untuk Bilqis Khumaira Razak.
Hubungan Ayu Ting Ting dengan Adit Jayusman pun mendapat dukungan dari orang-orang terdekat.
Adit Jayusman sendiri nampaknya juga sudah menegnal dekat keluarga Ayu Ting Ting.
Terlihat dari foto yang sempat ramai sata Adit hadir di acara ulang tahun ibu Ayu Ting Ting, Umi Kalsum.
Setelah lama menyendiri dan kini memiliki kekasih, tak ayal sosok calon pendamping hidup sang biduan pun emnjadi sorotan.
Termasuk paranormal kondang Mbak You yang mencoba menerawang kedua sejoli itu.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Rina Wahyuhidayati |
Editor | : | Suar.id |