Laporan Wartawan Grid.ID, Silmi Nur A
Grid.ID - Seorang Youtuber membeberkan kisah menarik saat ia menjadi seorang trainee di BigHit Entertainment.
Ialah Jihoon atau yang sering dikenal sebagai Brightoon dari Youtube Brightoon TV.
Jihoon merupakan mantan trainee BigHit Entertainment yang sempat berlatih bersama anggota BTS lainnya.
Dilansir dari Koreaboo, Jihoon merilis beberapa video yang membicarakan tentang kesehariannya saat menjadi trainee bersama anggota BTS.
Dalam satu video, Jihoon berbicara tentang beberapa restoran yang sering mereka kunjungi selama masa trainee.
Dalam video tersebut, ia juga berbicara tentang kisah lucu saat Jungkook kesal karena insiden keju.
Jihoon berbagi bahwa selama masa trainee mereka, mereka tidak punya banyak uang.
Jadi mereka sering pergi ke toko swalayan untuk membeli makanan.
Baca Juga: Resmi Diungkap, Inilah 7 Jajaran Aktor Rookie Pemeran Drama BTS Universe Youth
Suatu hari, Jungkook memutuskan untuk membeli keju dari toko swalayan.
5 Shio Paling Rajin Mendoakan Leluhur Pas Imlek 2025, Berharap Bisa Dapat Bekingan
Source | : | Koreaboo |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Ayu Wulansari Kushandoyo Putri |