Laporan Wartawan Grid.ID, Mia Della Vita
Grid.ID- Wajah tampan tidak menjamin seseorang terbebas dari komentar kejam netizen.
Seperti yang dialami oleh selebgram Korea Min Seo yang dikenal sebagai 'kembaran' Park Bo Gum.
Pada Senin (2/11/2020), Min Seo menuliskan pesan panjang untuk para penggemarnya.
Baca Juga: Pakai Bahasa Indonesia, Park Bo Gum dan Gong Yoo Sapa Fans Tanah Air
Dalam postingannya, ia mengungkapkan rasa lelahnya menghadapi ujaran kebencian di media sosial.
"Aku tiba-tiba merasa bersyukur kepada teman-temanku karena menghabiskan hari-hari remaja bersamaku."
"Aku banyak dikritik tetapi aku sangat bersyukur bahwa teman-temanku tidak pergi."
Baca Juga: Main Film Bareng, Gong Yoo Beberkan Sikap Park Bo Gum di Lokasi Syuting: Aku Sangat Terpesona
"Mereka selalu mendukung aku tidak peduli apa yang orang lain katakan," tulisnya dikutip dari Kstarlive, Selasa (3/11/2020).
Min Seo mengaku kini sudah merasa lelah menghadapi komentar pedas dari netizen.
Liburan ke Jepang Bareng Atta Halilintar dan Aurel, Ashanty dan Anang Alami Insiden Ini di Bandara
Source | : | Kstarlive |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |