Grid.ID - Kebanyakan selebriti Tanah Air yang memiliki anak masih balita memang memilih memperkerjakan babysitter alias pengasuh bayi.
Bahkan sejumlah pengasuh anak-anak artis menjadi sangat terkenal dan memiliki penggemar sendiri, tak kalah dari majikannya.
Baru-baru ini, Baim Wong dan Paula Verhoeven tiba-tiba memperkenalkan sosok yang disebut sebagai pengasuh baru anaknya, Kiano Tiger Wong.
Wanita yang disebut pengasuh Kiano itu dipanggil dengan nama Echi.
Perempuan bernama asli Desita Aurellya Wungkana ini disebut-sebut mirip dengan Tatjana Saphira loh.
Maka tak heran saat Baim menyebut jika Echi adalah pengasuhnya, netizen langsung heboh.
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | Instagram,Tribun Style |
Penulis | : | Nopsi Marga |
Editor | : | Nopsi Marga |