Grid.id - Meski kontroversi Anjay telah usai, nama Lutfi Agizal kini masih sering diperbincangkan oleh publik.
Bahkan nampaknya hidup Lutfi Agizal malah makin nelangsa lantaran dibully hampir seluru Indonesia.
Terlebih, Salshadilla pun memutuskan hubungan asmaranya yang sudah berjalan selama lima tahun.
Setelah sekin lama tak bertemu, Lutfi kini berkumpul lagi dengan mantan kekasih dan juga ibunya, Iis Dahlia.
Hal itu terlihat saat ketiganya jadi bintang tamu dalam acara yang dipandu presenter Uya Kuya. BUKAN BISIK BISIK Trans 7, pada Selasa (3/11/2020).
Mulanya Iis dan Salshadilla terkejut dengan kehadiran Lutfi yang terkesan mendadak.
Momen tersebut langsung terlihat kaku dan canggung
Lutfi menyebutkan bahwa Iis Dahlia adalah wanita galak.
Klik di sini untuk informasi selengkapnya --->>>
Source | : | GridHits.ID |
Penulis | : | Safira Dita |
Editor | : | Safira Dita |