Grid.ID - Nama artis cantik Baby Margaretha kini jarang terdengar di layar televisi.
Padahal, dulu Baby Margaretha dikenal sebagai model dan artis peran yang kerap wira-wiri tampil di layar perfilman Tanah Air.
Namun, kini nama Baby Margaretha kian tak terdengar usai dinikahi diplomat yang 21 tahun lebih tua darinya.
Tahun 2018 silam, Baby Margaretha menikah dengan bule asal Austria, Christian Bradach.
Pernikahan Baby Margaretha menjadi sorotan lantaran suaminya berusia jauh lebih tua darinya.
Berjuang Halalin Pacar di Jepang dan Sudah Dilamar, Pria Wonogiri Berujung Ditinggal Nikah: Tak Kusangka
Penulis | : | Rahma Imanina Hasfi |
Editor | : | Suar.id |