Grid.ID - Siapa yang tak kenal dengan sosok janda beranak satu ini?
Ya, siapa lagi kalau bukan Ayu Ting Ting.
Biduan dangdut ini kini dikabarkan akan mengakhiri masa lajangnya.
Pria yang akan menikahi Ayu Ting Ting ini diketahui bernama Adit Pradana Jayusman.
Sebelumnya hubungan keduanya memanglah tersimpan rapat.
Namun kini hubungan Ayu Ting Ting dan Adit Jayusman ini mulai terekspos usai sang calon datang ke acara ulang tahun Umi Kalsum.
Kini, keduanya terlihat sudah go public dan tertangkap kamera asyik bergandengan tangan.
Tinggal di Jepang, WNI Ngaku Saat Lahiran Malah Diberi Uang Segini oleh Pemerintah Negeri Sakura
Penulis | : | Aditya Eriza Fahmi |
Editor | : | Suar.id |