Grid.id - Bumbu dapur yang satu ini hampir selalu digunakan di setiap masakan.
Tidak hanya sebagai bumbu masakan, nyatanya bawang putih juga memiliki manfaat untuk kesehatan.
Benarkah baik untuk tubuh kita?
Baca Juga: Keajaiban Bawang Putih Bisa Keluarkan Duri yang Menancap di Kaki
Meskipun begitu, tidak semua orang bisa secara bebas mengonsumsi bawang putih.
Bahkan beberapa orang justru disarankan untuk tidak mengonsumsi bawang putih karena bisa berbahaya bagi kesehatan.
Bawang putih merupakan obat tradisional yang banyak digunakan untuk mengobati atau mencegah berbagai penyakit.
Seperti hipertensi, kadar kolesterol tinggi, penyakit jantung coroner, berkurangnya aliran darah akibat penyempitan arteri, serangan jantung, hingga aterosklerosis.
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Penulis | : | K. Tatik Wardayati |
Editor | : | Intisari Online |