Laporan Wartawan Grid.ID, Silmi Nur A
Grid.ID - Millen Cyrus baru-baru ini diringkus pihak kepolisian karena penyalahgunaan narkoba.
Ya, diberitakan bahwa keponakan Ashanty tersebut ditangkap oleh pihak kepolisian saat berada di salah satu hotel di bilangan Jakarta Utara.
Baca Juga: Terjerat Kasus Narkoba, Foto Seksi Millen Cyrus Diserbu Netizen
Berita tersebut dikonfirmasi oleh kapolres Tanjung Priok, AKBP Ahrie Sonta.
"Iya mas (Millen Cyrus ditangkap terkait dugaan narkoba)," kata Ahrie pada Kompas.com, Minggu (22/11/2020).
Menurut keterangan polisi, Millen diamankan bersama barang bukti berupa sabu.
Baca Juga: Diringkus Kepolisian, Millen Cyrus Ditangkap karena Sabu
Namun, karena proses penyelidikan masih berjalan, pihak kepolisian belum memberikan keterangan yang lebih detail.
Kemewahan Natal Sandra Dewi Sebelum Harvey Moeis Dipenjara, Pohon Natalnya Saja Asli dari Amerika
Source | : | |
Penulis | : | Silmi Nur Aziza |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |