Grid.ID - Makanan jadi salah satu kunci untuk mempertahankan organ tubuh agar tetap sehat.
Makanan dapat dikategorikan baik apabila diolah dengan komposisi dan cara yang tepat, yang tentu juga disesuaikan dengan kebutuhan tubuh.
Demikian yang dilakukan mantan koki Kerajaan Inggris setiapkali menyiapkan makanan untuk sang Ratu Elizabeth II.
Ada satu rahasia di balik banana bread yang disajikan untuk Ratu Elizabeth II.
Ini juga bisa menjadi rahasia mengapa Ratu Elizabeth II masih sangat bugar di usia 94 tahun.
Baca Juga: Kalau Dimasak dengan Trik ini, Tumis Pare Dijamin Tidak Akan Terasa Pahit, Coba Sendiri di Rumah!
Banana Bread atau roti pisang biasanya dinikmati bersama secangkir teh hangat di pagi atau sore hari.
Banyak orang menyukai roti yang lembut dengan aroma pisang itu, tak terkecuali Ratu Elizabeth II dari Inggris.
Yang menarik, Ratu Inggris memiliki resep rahasia yang selalu ia masukkan ke dalam roti pisangnya.
Bahan rahasia itu disebut-sebut bisa menjaga kesehatan jantung, apa itu? Rupanya, Ratu menambahkan kismis ke dalam roti pisangnya.
Viral, Pernikahan Ini Sajikan Menu Mie Instan untuk Undangan yang Datang padahal Tajir, Tamu: Kami Juga Bawa Bekal Sendiri
Penulis | : | None |
Editor | : | Winda Lola Pramuditta |