Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Pakaian yang dikenakan Nagita Slavina memang selalu mengundang komentar.
Selalu tampil sempurna baik di depan kamera maupun kehidupan sehari-hari membuat Nagita Slavina tak pernah luput dari sorotan.
Gaya berbusananya pun tak pernah terlihat tak cocok untuk Nagita Slavina.
Menjadi selebriti sejak umurnya masih belia membuatnya dituntut untuk selalu tampil maksimal dalam kehidupan sehari-hari.
Tak hanya itu, pekerjaannya sebagai public figure membuat Nagita pun selalu diperhatikan publik.
Penampilannya pun juga tak luput dari perhatian warganet.
Tak jarang, barang-barang miliknya begitu mudah disadari oleh para penggemarnya walau hanya lewat layar kaca saja.
Barang-barangnya di bidang fashion maupun perabotan lain pun beberapa kali dikuliti oleh netizen.
Satu yang mencuri perhatian adalah dress gombreng yang dipakai Nagita untuk pemotretan ini.
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika Diah Siswari |
Editor | : | Deshinta Nindya A |