Laporan Wartawan Grid.ID, Devi Agustiana
Grid.ID – Musim dingin sudah tiba, itu berarti saatnya untuk kembali ke beberapa aktivitas musiman favorit, seperti hiking, ski, dan sebagainya.
Jika kamu ingin berkemah di musim dingin, itu sangat bisa dilakukan.
Dirangkum Grid.ID dari laman Travel and Leisure, di bawah ini 5 tips untuk berkemah di iklim dingin agar tetap nyaman, mulai dari mengenakan pakaian tahan air sampai membawa alas tidur berinsulasi.
Berikut ini beberapa yang harus kamu ketahui:
Baca Juga: Agar Tak Bosan saat Masa Isolasi, Berkemah di Rumah Bisa Jadi Ide Quality Time Bersama Anak !
1. Pakaian hangat berlapis-lapis
Dari jaket ultra-hangat, legging berlapis bulu domba, dan sepatu hiking tahan air, ada banyak sekali pakaian penting musim dingin yang akan membuat perjalanan berkemahmu di cuaca dingin jauh lebih nyaman.
2. Simpan barang elektronik
Untuk melindungi barang elektronik, seperti ponsel, pengisi daya portabel, dan lampu, simpanlah di dalam kantong tidur agar tidak terlalu dingin.
3. Siapkan lahan di permukaan yang datar
Prilly Latuconsina Jadikan Luna Maya dan Raline Shah Jadi Tolak Ukur Saat Ditanya Target Nikah: Selama Senior Belum, Saya Aman
Source | : | travel and leisure |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Deshinta N |