Laporan Wartawan Grid.ID, Maria Novika Diah Siswari
Grid.ID - Kisah keluarga Sarita Abdul Mukti dan Faisal Harris hingga kini masih menjadi perbincangan hangat.
Rumah tangga Sarita Abdul Mukti dan Faisal Harris harus hancur karena dugaan orang ketiga yaitu Jennifer Dunn.
Keluarga yang dibangun oleh Faisal Harris dan Sarita Abdul Mukti pun harus runtuh karena kehadiran sang pelakor.
Hingga kini, kisah ini pun masih menjadi sorotan dan mencuri perhatian dari publik.
Sempat terseok-seok saat menghadapi masalah ini, Sarita dan anak-anaknya telah berbahagia.
Bahkan Sarita sempat mengatakan, ia tidak berencana untuk menikah lagi.
Meski begitu, Sarita tak serta merta menghapus Faisal Harris dari anak-anaknya.
Dia pun terlihat legawa mengundang sang mantan suami untuk menghabiskan waktu bersama anak-anaknya.
Baca Juga: Ternyata Sarita Abdul Mukti Sempat Dukung Video Labrak Jennifer Dunn
Undangan ini dalam rangka perayaan ulang tahun putri mereka, Shafa Harris.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | |
Penulis | : | Maria Novika Diah Siswari |
Editor | : | Deshinta Nindya A |