Laporan Wartawan Grid.ID, Hananda Praditasari
Grid.ID - Tak ada satu pun dari kita yang mampu merencanakan tahun 2020.
Tetapi apapun yang akan terjadi di Tahun Baru 2021, tidak ada salahnya untuk menyambutnya dengan gaya yang memesona.
Meskipun perayaan Tahun Baru 2021 akan dilakukan secara Zoom, Anda harus tampil maksimal dan memukau.
Di bawah ini, kami akan merekomendasikan beberapa gaun yang apik dan membantu merubah penampilanmu menjadi sempurna.
Baca Juga: Sembuh dari Gangguan Makan, Demi Lovato Rayakan dengan Pamer Stretch Mark Berkilau di Instagram
Berikut 5 gaun terbaik untuk memeriahkan malam Tahun Baru 2021 yang berhasil dilansir Grid.ID dari goodhousekeeping.com, Senin (28/12/2020).
1. Gaun dengan Payet
Menarilah sepanjang malam dengan payet-payet yang glamor dan seksi ini.
Kecocokan yang disesuaikan dan v-neck meningkatkan tampilan yang sempurna di malam tahun baru nanti.
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | Good House Keeping |
Penulis | : | Hananda Praditasari |
Editor | : | Nesiana Yuko Argina |