Grid.ID – Tak lagi aktif di dunia musik yang membesarkan namanya, penyanyi Pasha Ungu kini telah banting setir meninggalkan profesi lamanya sebagai vokalis band.
Terjun ke dunia politik, Pasha Ungu menjabat sebagai Wakil Wali Kota Palu, Sulawesi Tengah sejak tahun 2016.
Suksesnya Pasha Ungu menjadi menjadi pejabat daerah tentu saja membuatnya sanggup memanjakan sang istri, Adelia Wilhelmina dengan seabrek fasilitas mewah.
Ya, mengikat janji suci pada 27 Maret 2011, rumah tangga Pasha Ungu dan Adelia Wilhelmina berjalan adem ayem dan tanpa gosip miring.
10 tahun bersama keduanya kini kompak memamerkan kebersamaan di media sosial.
Pasha dan Adelia sendiri di akun media sosial mereka kerap melemparkan pujiannya untuk pasangan.
Seperti halnya pada momen ulang tahun Adelia Wilhelmina, Pasha memuji sang istri sebagai wanita yang berbakti.
Pasha Ungu bahkan menyebut Adelia Wilhelmina sosok wanita yang tidak matrealistis.
Lahir dari Keluarga Kurang Beruntung, Nia Ramadhani Ajarkan Pentingnya Berbagi pada Anak Sejak Dini
Source | : | GridPop.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Puput Akad Ningtyas Pratiwi |