Grid.ID - Mencerhakan bokong hitam memang bisa dilakukan dengan berbagai cara.
Selain menggunakan produk kecantikan hingga melakukan tretament khusus di salon ataupun klinik, ada cara alami untuk mencerahkan bokong hitam lho.
Yuk, simak apa saja bahan alami yang dapat mencerahkan bokong hitam!
Baca Juga: 4 Rekomendasi Sheet Mask Berbahan Tomat untuk Melembapkan dan Mencerahkan Kulit
1. Masker Tomat Dapat Mencerahkan Area Gelap Pada Bokong
Masker tomat diketahui bisa membantu mencerahkan bokong.
Selain banyak khasiat untuk wajah, ternyata tomat juga bisa digunakan untuk area gelap pada bokong.
Kandungan vitamin C dan E dalam tomat mampu membuat kulitmu sehat dan yang terpenting menghilangkan secara perlahan area gelap tersebut.
Baca Juga: Ingin Kulit Ketiak Makin Glowing? Inilah Cara Alami Mencerahkan Kulit Ketiak Menurut Dokter
Penulis | : | Ristiani Theresa |
Editor | : | Ristiani Theresa |