Laporan Wartawan Grid.ID, Mahdiyah
Grid.ID - Siapa yang tak kenal dengan Nagita Slavina? Semua orang tentu sudah sangat mengenalnya.
Gigi, panggilan akrabnya, dan Raffi Ahmad merupakan pasangan selebriti Indonesia yang sangat terkenal.
Pasangan ini dikenal sebagai pasangan yang tajir melintir.
Saking tajirnya, Raffi Ahmad memiliki julukan lain yaitu Sultan Andara.
Bahkan, di Andara, Raffi tak hanya memiliki satu rumah saja.
Sejak menikah dengan Raffi Ahmad, Gigi langsung tinggal di Andara dengan sang suami dan mertuanya.
Baru-baru ini, Rieta Amalia, ibunda Gigi menunjukan rumah yang ia tempati saat Gigi masih kecil.
Dilansir Grid.ID melalui kanal Youtube Mama Rieta pada hari Jumat (29/1/2021), ia pergi ke rumah yang ia tempati dulu dengan mengajak Dimas Ahmad.
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Nesiana Yuko A |