Grid.ID - Sebelum isu keretakan rumah tangga menyeruak, Laudya Cynthia Bella dan Engku Emran menjadi pasangan yang selalu menunjukkan sisi romantis.
Sayang, rumah tangga Laudya Cynthia Bella dan Engku Emran hanya bertahan seumur jangung.
Kini sudah resmi pisah dengan Laudya Cynthia Bella, Engku Emran curi perhatian setelah terang-terangan memberi pesan manis untuk mantan istri pertama.
Ya, sebelum menikah dengan Bella, pria asal Malaysia itu pernah menikah dengan Erra Fazira.
Sosok istri pertama Engku Emran ternyata bukan orang sembarangan.
Ia merupakan artis yang juga pernah mewakili Malaysia di ajang Miss World.
Pernikahan keduanya dikaruniai seorang putri bernama Engku Aleesya.
Di hari ulang tahun mantan istri pertamanya, Engku Emran memberikan pesan manis penuh haru.
Emran pun tampak mengunggah kolase foto sang mantan istri tersebut bersama anaknya.
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |